-->
Diet Ketogenik: Mengenal Diet Keto dan Panduan Cara Memilih Menu Makanan Diet Ketogenik!

Diet Ketogenik: Mengenal Diet Keto dan Panduan Cara Memilih Menu Makanan Diet Ketogenik!

Mengenal Diet Ketogenik dan panduan cara memilih menu makanan diet ketogenik
Diet Ketogenik!

Cara memulai diet keto - fase awal ialah tahap pengenalan. Meliputi apa itu diet keto, jenis jenis diet keto, makanan yang harus dimakan, dan makanan yang harus dihindari.

Lifestylediary.xyz akan memberikan penjelasan mengenai, Diet Ketogenik:  Sebuah panduan lengkap untuk pemula.

Ini merupakan sebuah panduan Mengenal Diet Keto dan Cara Memilih Menu Makanan Diet Keto. Yuk, Simak ulasan dibawah ini!

Mengenal Diet Keto

Apa Itu Diet Ketogenik ?


Diet Ketogenik atau Keto merupakan sebuah diet yang rendah Karbohidrat dan tinggi lemak. Dimana, hal ini seseorang yang menjalankan program diet keto harus benar benar mengurangi asupan karbohidrat dan harus mementingkan asupan lemak yang tinggi.

Pada saat tubuh kekurangan karbohidrat maka disinilah akan terjadinya metabolisme yang disebut ketosis.

Baca Juga : Cara Efektif Menurunkan Berat Badan!

Bila Kalian sudah cukup pengurangan karbohidrat masa secara tidak langsung pencernaan tubuh akan lebih efesien membakar lemak lemak pada tubuh untk dijadikannya energi tubuh kalian.

Sudah bisa dipahami ?

Jenis Jenis Diet Ketogenik


- Standart Diet ketogenik : 75% lemak, 20% protein, dan 5% karbohidrat.

- Cyclical Diet Ketogenik : menerapkan diet dengan menyisipkan karbohidrat tinggi pada jarak per 5 hari dengan 2 hari karbohidrat tinggi.

- High Protein Diet Ketogenik : sama seperti jenis standart diet ketogenik dan ini meninggikan protein. Jumlah rasionya 50% lemak, 45% protein, dan 5% karbohidrat.

Itulah jenis jenis diet ketogenik.

Adapun juga panduan memilih menu diet keto untuk pagi, siang, dan malam.

Menu Makanan Diet Ketogenik


Pada awal penjelasan Saya sudah memberikan informasi sedikit tentang makanan yang harus dimakan dan makanan yang harus dihindari.

#1 Makanan Yang Harus di Hindari


Kita mulai pembahasan diawali dengan makanan yang harus dihindari menurut sahabat lifestylediary.xyz apa saja ya ? Nih, Saya Kasih penjelasan.

- menu manis manis: jus buah, kue, escriem, permen, soda.

- biji bijian seperti, nasi, pasta, gandum, sereal.

- hampir semua buah buahan terkecuali buah strowbery.

- kacang polong, kacang merah, buncis, dll.

- sayuran seperti kentang, wortel, dan ubi jalar.

- hindari produk rendah lemak. Karena, didalam kandungannta terdapat tinggi karbo hidrat.

- dan, hindari makanan yang banyak mengandung gula dan lemak tidak sehat


#2 Makanan Yang Harus di Makan


Berikut beberapa makanan yang harus dimakan saat menjalankan program diet keto.

- beberapa asupan Daging: Steak, Sosis, Ayam, Daging Merah, dll.

- Ikan seperti Ikan salmon, tuna, sarden, dll.

- Telur, mentega, Krim.

- beberapa Kejua yang tidak diolah.

- kacang dan biji bijian seperti Kacang almond, kenari.

- sayur sayuran rendah Karbohidrat.

- Susu dan yoghurt.

Sudah jelas ? Yuk, disimak lagi ulasan menu diet ketogenik untuk pagi, siang, dan malam.

Menu 


Sarapan


Milkshake dan Susu Full Fat

Makan Siang


Daging Ayam Panggang dan dioleskan oleh mentega dengan sedikit tambahan bumbu bawang putih, merica dan rempah rempah yang Kalian suka.


Makan Malam 


Salad sayuran ditambah dengan potongan daging ayam, daging merah, udang, dan ikan.
Advertisement

Baca juga:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

No comments